INFORMASI DETAIL PERKARA
Kembali |
Nomor Perkara | Pemohon | Termohon | Status Perkara |
2/Pid.Pra/2021/PN Sbr | UNITA SARI | 1.NEGARA REPUBLIK INDONESIA 2.PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA 3.KEPALA KEPOLISIAN REPUBLIK INDONESIA 4.KEPALA KEPOLISIAN DAERAH JAWA BARAT 5.KEPALA KEPOLISIAN RESORT CIREBON 6.KEPALA KEPOLISIAN SEKTOR SUSUKANLEBAK |
Minutasi |
Tanggal Pendaftaran | Selasa, 23 Nov. 2021 | ||||||||||||||
Klasifikasi Perkara | Sah atau tidaknya penetapan tersangka | ||||||||||||||
Nomor Perkara | 2/Pid.Pra/2021/PN Sbr | ||||||||||||||
Tanggal Surat | Selasa, 23 Nov. 2021 | ||||||||||||||
Nomor Surat | - | ||||||||||||||
Pemohon |
|
||||||||||||||
Termohon |
|
||||||||||||||
Kuasa Hukum Termohon | |||||||||||||||
Petitum Permohonan | Pemohon mengajukan permohonan Praperadilan atas terjadinya Penangkapan, Penetapan Tersangka dan Penahanan terhadap diri MUHAMAD ADHA ANSORI (Ic. Suami Pemberi Kuasa), laki-laki, Warga Negara Indonesia Agama Islam, Pekerjaan Karyawan Swasta beralamat di : Dusun 05, Rt. 001 Rw. 005, Desa Cipeujeuh kulon, Kec. Lemahabang, Kabupaten Cireboten Cirebon Prov. Jawa Barat – Indonesia, yang saat ini telah ditetapkan sebagai tersangka, Ditangkap oleh TERMOHON dan ditahan di Rutan Polsek Susukanlebak dalam perkara dugaan tindak pidana sebagaimana dimaksud dalam Pasal Penipuan dana tau Penggelapan sebagaimana dimaksud pasal 378 KUHPidana dan atau Pasal 372 KUHPidana, KARENA Menyenggarakan ARISAN; |
||||||||||||||
Pihak Dipublikasikan | Ya |